Resep Sate Jamur Tiram, Menu Sate Cocok untuk Vegetarian Saat Acara Bakar-bakar


Ilustrasi Sate Jamur Tiram-instagram @rikadewiandani14-

INFO MOJOKERTO - Saat ini sedang trend acara bakar-bakar bersama teman atau pun keluarga. Acara bakar-bakar dapat dijadikan momen kebersamaan dan menambahkan keakraban.

Biasanya saat acara bakar-bakar pilihan menu untuk dibakar adalah daging atau saat ini yang sedang hits yaitu bakar-bakar dimsum.

Namun, untuk para vegetarian pasti akan terasa sulit untuk memakan daging. Nah, oleh sebab itu, para vegetarian gak perlu khawatir lagi saat acara bakar-bakar.

Kalian dapat mengajukan jamur tiram sebagai salah satu menu di acara bakar-bakar. Sate jamur tiram juga mudah banget membuanya.

Selain itu, jamur tiram juga mengandung khasiat untuk kesehatan, salah satunya mencegah pertumbuhan kanker dan mencegah penyakit diabetes.

(BACA JUGA:Jangan Main Asal! Buruan Pakai Pola Room Ini, Bisa Dapet Jackpot Naga Hijau di 5 Dragons Higgs Domino Setiap Hari!)

Jadi, yuk coba bikin kreasi saat acara bakar-bakar dengan sate jamur tiram. Mari intip resep membuat sate jamur tiram yang cocok buat vegetarian.

Bahan-bahan

`
Tags :
Kategori :

Berita Terkait