Jelang Tahun Baru 2022, Satlantas Mojokerto Terapkan Ganjil Genap dan Penutupan Jalan di Titik Ini
ilustrasi penutupan jalan-pixabay/00luvicecream-pixabay/00luvicecream
INFO MOJOKERTO - Satlantas Polres Mojokerto menyiapkan beberapa rekayasa jalan jelang tahun baru 2022. Tak hanya itu pemberlakukan Ganjil Genap juga dilakukan di jalur Wisata Pacet - Trawas.
Penutupan ruas jalan juga dilakukan satlantas polres untuk menghindari keramaian pada beberapa tempat.
Penutupan juga dilakukan agar di malam tahun baru tidak terjadi keramaian untuk mengurangi penyebaran virus covid-19.
Penutupan Jalan ini dilakukan mulai pukul 18.00 hingga 24.00 WIB. Rekayasa arus ini dilakukan untuk jalan menuju Stadion Mojosari.
Dilansir dari @kabar mojokerto pada Jumat (30/12), berikut 3 titik penutupan jalan
(BACA JUGA:Hindari 11 Titik Penutupan Jalan Kota Mojokerto Jelang Tahun Baru 2022, Ini Lokasinya )
Penutupan pertama ada di Simpang 3 Klenteng Mojosari
Kedua, simpang 4 pekukuhan Mojosari