Update Jadwal Imsak, Salat dan Buka Puasa Wilayah Jember, Banyuwangi dan Denpasar Hari Selasa 26 April 2022
Dalam Masjid Hagia Sophia-Instagram @Masjid_hagi_sophia-Instagram @Masjid_hagi_sophia
INFO MOJOKERTO – Update adwal imsak, salat dan buka puasa wilayah Jember, Banyuwangi dan Denpasar hari Selasa 26 April 2022.
Indonesia merupakan negara kepulauan yang sangat luas, dan memiliki tiga waktu yang berbeda.
Tentunya hal tersebut juga mempengaruhi jadwal buka puasa, waktu salat dan imsak di setiap daerah.
Maka dari itu jadwal imsak, waktu salat dan buka puasa penting untuk diketahui untuk umat muslim, sebagai pengingat ibadah.
Bagi Anda yang berada di wilayah Jember, Banyuwangi dan Denpasar, berikut akan dibagikan jadwal lengkap imsakiyah.
(BACA JUGA:7 Rekomendasi Film Thailand Bergenre Komedi yang Cocok Dijadikan Teman Ngabuburit ! No 6 Bikin Nostalgia)
Wilayah Jember, Selasa 26 April 2022
Imsak : 04:01 WIB
Subuh : 04:11 WIB
Terbit : 05:24 WIB
Dzuhur : 11:27 WIB
Ashar : 14:46 WIB
Magrib : 17:22 WIB
Isya : 18.32 WIB